Mengenal Batu Kapur, Kandungan dan Manfaatnya Bagi …
Batu kapur. Batu kapur ( limestone) (CaCO 3) adalah sebuah batuan sedimen terdiri dari mineral calcite (kalsium carbonate). Sumber utama dari calcite ini adalah organisme laut. Organisme ini mengeluarkan shell yang keluar ke air dan terdeposit di lantai samudra sebagai pelagic ooze. Calcite sekunder juga dapat terdeposi oleh air meteorik ...